ramadhan kareem

Strategy Digital Marketing di Bulan Ramadhan – Kesempatan Perusahaan

Jika umat muslim sangat antusias menyambut bulan Ramadan sebagai bulan yang penuh berkah rahmat dan ampunan, lain halnya dengan umat non-muslim yang senang dengan hadirnya bulan Ramadan dikarenakan efek yang ditimbulkan bulan tersebut, terutama para perusahaan. Dengan banyaknya orang yang aktif di media sosial, maka momen ini biasanya dimanfaatkan untuk meraih perhatian dari pengguna sosial media bagi para pelaku bisnis. Perubahan gaya hidup masyarakat yang konsumtif menuntut perubahan dan pergeseran yang mengakibatkan konsumsi konten terus menerus meningkat. Untuk menghadapi permintaan yang tinggi, perusahaan harus memiliki strategi khusus dengan melakukan pemasaran secara lebih gencar. Berikut beberapa tips untuk mempersiapkan konten yang relevan dibulan suci Ramadhan :

Strategy Digital Marketing di Bulan Ramadhan – Kesempatan Perusahaan Read More »